Kamis, 26 Januari 2012

Bagian - Bagian Browser



1. Title Bar / Baris Judul : Bagian paling atas tempat judul alamat yang sedang dibuka pada Mozilla Firefox
2. Menu Bar / Baris Menu : Tempat menu – menu pada Mozilla Firefox
3. Addres Bar / Baris Alamat : Kotak Teks yang digunakan untuk memasukkan alamat wibesite yang ingin ditampilkan (dikunjungi) di Mozilla Firefox
4. Tool Bar / Baris Tombol : Memuat tombol – tombol perintah pada Mozilla Firefox
5. Yahoo Toolbar : Tombol – tombol Yahoo
6. Google Toolbar : Tombol – tombol Google


 

0 komentar:

Posting Komentar